Wisata Banten

Pantai Ciputih

Pantai Ciputih, Pantai Cantik di Ujung Kulon Pandeglang

Pantai Ciputih, Pantai Cantik di Ujung Kulon Pandeglang – Provinsi Banten tidak hanya mempunyai banyak kawasan sejarah saja, namun juga memiliki banyak destinasi wisata menarik salah satunya yaitu wisata pantainya. Pantai yang terdapat di Banten memiliki keindahan, serta kelebihannya masing-masing. Salah satu pantai indah yang berada di Ujung Kulon Banten yaitu Pantai Ciputih. Pantai ini …

Pantai Ciputih, Pantai Cantik di Ujung Kulon Pandeglang Selengkapnya »

Ocean Park BSD, Waterpark Terbaik dengan Wahana Menyenangkan

Ocean Park BSD, Waterpark Terbaik dengan Wahana Menyenangkan – Ocean Park BSD yaitu tempat wisata yang mengusung tema water park yang lokasinya ada di Tengerang Selatan. Tempat wisata ini berdiri di atas lahan yang cukup luas, yaitu sekitar 8,6 hektar. Karena areanya luas, tempat wisata ini bahkan disebut-sebut bisa menampung sampai 12.000 orang pengunjung. Karena …

Ocean Park BSD, Waterpark Terbaik dengan Wahana Menyenangkan Selengkapnya »

travel 05

Menikmati Pulau Oar yang Masih Alami dan Bersih, Wisata Banten

Indonesia diketahui memiliki sejumlah banyak pulau yang memiliki keindahan luar biasa. Pulau-pulau yang luar biasa tersebut tentunya menjadi lokasi yang sangat bagus untuk dijadikan sebagai destinasi wisata dan pemulihan diri dari berbagai kondisi lelah dan penat atas pekerjaan sehari-hari. Penyegaran pikiran dengan mengunjungi lokasi indah menjadi langkah yang paling tepat untuk dilakukan. Ada begitu banyak …

Menikmati Pulau Oar yang Masih Alami dan Bersih, Wisata Banten Selengkapnya »

Berkunjung dan Menikmati Keindahan dan Keunikan Pulau Peucang Berwisata Di Ujung Kulon

Berkunjung dan Menikmati Keindahan dan Keunikan Pulau Peucang Berwisata Di Ujung Kulon

Ujung Kulon merupakan salahsatu lokasi wisata yang cukup banyak menarik hari wisatawan untuk berkunjung dan menikmati keindahannya. Ujung Kulon masih banyak menyimpan pesona dan potensi wisata alam yang lauar biasa, dari mulai pesona badaknya hingga spot-spot indah dan menawan. Dari sekian banyak spot indah dan menawan di sekitar ujung Kulon, salahsatu lokasi wisata yang menarik …

Berkunjung dan Menikmati Keindahan dan Keunikan Pulau Peucang Berwisata Di Ujung Kulon Selengkapnya »

Merasakan Keindahan Alam Indonesia Dengan Berwisata Ke Tanjung Lesung

Merasakan Keindahan Alam Indonesia Dengan Berwisata Ke Tanjung Lesung

Berbicara mengenai alam dan pantai Indonesia adalah rajanya, tak perlulah kita meragukan kekayaan alam yang tersimpan di dalamnya. Meskipun banyak terdapat tempat-tempat wisata potesial, terkadang kita menemukan kawasan tersebut masih kurang baik secara fasilitas untuk di jadikan tempat berlibur. Mungkin Bali adalah pionir untuk masalah penataan kawasan wisata yang bertaraf internasinal, hal tersebut memang waajr …

Merasakan Keindahan Alam Indonesia Dengan Berwisata Ke Tanjung Lesung Selengkapnya »